Cara Merubah Blog Menjadi Dofollow


sobat sudah faham-kan bagaimana itu blog Nofollow dan Blog Dofollow ?? kalo sudah kita lanjut untuk membahas bagaimana caranya merubah Blog yang bersetatus Nofollow menjadi Blog Dofollow.

Berikut langkah-langkahnya:

1. Seperti biasa, Login ke akun blogger sobat

2. Masuk Rancangan/Layout

3. Pilih Edit HTML

4. Klik "Download Template Lengkap" (ini untuk memBackUp template sobat)

5. Beri tanda centang "Expand Template Widget"

6. Tekan Ctrl+F (untuk mempermudah pencarian) Cari kode berikut:

 
<a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='nofollow'>
<data:comment.author/></a>
 
7 * Hapuslah kode  rel='nofollow'  di atas
 
sehingga hasilnya :
 
<a expr:href='data:comment.authorUrl'>
<data:comment.author/></a> 
 
 
8 atau menggantikan kode  rel='nofollow' dengan rel='external'
 
sehingga hasilnya :
 
<a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='external'>
<data:comment.author/></a> 
 
9 Jika anda ingin merubah trackbacknya menjadi dofollow yang bertujuan 
  memberikan backlink kepada sesama teman blogger
 
10 caranya cari kode berikut :
 
<a expr:href='data:backlink.url' rel='nofollow'>
<data:backlink.title/></a> 
 
hapus kode rel='nofollow' 
 
hasilnya :
 
<a expr:href='data:backlink.url'>
<data:backlink.title/></a> 
 
11 atau ganti kode rel='nofollow' dengan rel='external'
 
hasilnya :
 
<a expr:href='data:backlink.url' rel='external'>
<data:backlink.title/></a> 
 
 
12.Save template 
 
Terimakasih anda telah membaca artikel Cara Merubah Blog Menjadi Dofollow Silahkan baca artikel Yepi Share Everything Tentang
Jangan Lupa Gabung Bersama Kami Dengan Like Facebook Di Bawah Ini :

0 komentar:

Posting Komentar

Jangan lupa tinggalkan komentar anda disini dan gunakan kata-kata yang bijak dalam berkomentar. Dilarang keras memasukkan segala bentuk link dalam komentar, karena itu dianggap SPAM